View all resources

Guide to collect, publish & visualize COVID-19 procurement data

Emergency procedures need to be public and open. We have developed this guide to support efforts that track government contracting during the pandemic and use that data to analyze and evaluate the response. This guide describes how to collect, publish and visualize open data about COVID-19 emergency procurement.

The guide provides guidance on when and how to collect data, understanding how the data is going to be used and what data should be published to monitor COVID-19 procurement.

It includes simple, user friendly tools (including spreadsheets and Google forms) that can be used in low tech contexts for data collection and publication. These tools will automatically collect the data in Open Contracting Data Standard format.

We’ve also added some of the great examples that were developed by the open contracting community, including from Ecuador, Moldova, Paraguay and Ukraine.

Contact the Data Support Team for assistance using this resource.

Translations available:

Panduan pengumpulan, publikasi, dan visualisasi data pengadaan barang dan jasa pemerintah untuk penanganan COVID-19

UNDUH PANDUAN

Transparansi dan keterbukaan perlu diterapkan dalam prosedur pengadaan barang dan jasa (PBJ) dalam keadaan darurat. Pedoman ini disusun untuk mendukung upaya berbagai pihak dalam melacak data PBJ pemerintah pada masa pandemi dan menggunakan data tersebut untuk menganalisis dan menilai respons pemerintah. Di dalam panduan ini, dijelaskan cara mengumpulkan, memublikasikan, dan memvisualisasikan data terbuka tentang PBJ darurat untuk penanganan COVID-19.

Panduan ini juga menerangkan kapan dan bagaimana data sebaiknya dikumpulkan, tujuan penggunaan data, dan data apa saja yang perlu dipublikasikan agar PBJ pemerintah terkait COVID-19 dapat dipantau.

Panduan mencantumkan beberapa perangkat yang mudah digunakan (termasuk spreadsheets dan Google forms) yang bisa digunakan untuk pengumpulan dan publikasi data secara sederhana. Kedua perangkat ini sudah secara otomatis mengumpulkan data dalam format Open Contracting Data Standard format.

Selain itu, kami juga menambahkan contoh-contoh relevan dari komunitas yang mendukung keterbukaan PBJ pemerintah, termasuk dari Ekuador, Moldova, Paraguay, dan Ukraina. Silakan hubungi data support team jika membutuhkan dukungan dalam menggunakan pedoman ini.